Rencana Awal Gagal, Qualcomm Semakin Ngotot Ingin Caplok Intel
NEW YORK - Qualcomm dilaporkan membatalkan rencananya untuk mengakuisisi Intel. Qualcomm kini mencari cara lain untuk memperluas kehadirannya, mungkin berfokus pada bagian tertentu dari Intel.Intel, dengan kapitalisasi pasar saat ini…