harfam.co.id, Jakarta Saat pandemi Covid-19 mewabah, muncul ancaman kesehatan lain yaitu Mpox atau yang disebut dengan cacar monyet. Beberapa kasus cacar monyet terdeteksi di Indonesia pada pertengahan tahun ini. Kabar tersebut menimbulkan kekhawatiran banyak pihak, salah satunya dokter Nadia Permatasari. Ia menjelaskan, cacar monyet merupakan penyakit zoonosis yang disebabkan oleh virus monkeypox (MPXV). Penyakit ini […]