harfam.co.id, Jakarta – Seri Galaxy S25 semakin ramai dibicarakan seiring banyaknya bocoran ponsel Samsung ini yang beredar di internet. Belakangan ini Galaxy S25 menjadi sorotan karena model ini akan hadir dengan layar lebih besar dibandingkan Galaxy S24. Merujuk blog Naver via GSM Arena, Selasa (19/3/2024), HP Galaxy S25 bakal mengusung layar berukuran 6,36 inci. Ukuran […]
Makin Ngebut, Samsung Galaxy S25 Ultra bakal Usung Teknologi UFS 4.1
harfam.co.id, Jakarta – Meski peluncurannya masih beberapa bulan lagi, spesifikasi Samsung Galaxy S25 terus bocor. Baru-baru ini salah satu tipster menyebutkan bahwa Galaxy S25 Ultra akan memiliki tipe penyimpanan UFS 4.1. Hingga saat ini ponsel seri Galaxy S24 menggunakan format UFS 4.0. Memori baru Galaxy S25 Ultra dikabarkan memungkinkan ponsel membuka aplikasi dan melakukan multitask […]