Benarkah Hamil di Atas Usia 35 Tahun Sebabkan Anak Stunting? Dokter Beri Penjelasan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) menyarankan pembatasan usia ibu hamil maksimal 35 tahun. Rekomendasi ini diberikan untuk mencegah risiko stunting pada anak.Dokter spesialis kandungan berpengalaman, Ivan…